Membaca API Tiket.com

Membaca API Tiket.com - Hallo sahabat Belajar Internet Gratis, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Membaca API Tiket.com, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Membaca API Tiket.com
link : Membaca API Tiket.com

Baca juga


Membaca API Tiket.com

Kali ini saya akan mencoba membaca data dari sebuah situs informasi yang lumayan terkenal yaitu
?
1
www.tiket.com
Dimana di situs itu memuat berbagai macam informasi yg saya kira lumayan perlu untuk dikembangkan menjadi sebuah aplikasi yg powerfull jika kita bisa mengolah data yg ada pada situs itu.
Berikut adalah kutipan langsung dari dokumentasi situs tersebut :
?
1
2
3
4
5
6
API development : api.master18.tiket.com
API production : api.tiket.com
 
Tiket.com offers an all you can book experience. You can book flights, hotels, train, concerts and movies all in one place. And the good part is, they are all available through API!
 
API are available is JSON, XML and PHP serialized format.
There are three flow of payments that you can choose :
  • deposit: by putting money deposit at Tiket.com, you can manage your own transaction and payment. API will return insufficient fund if you have ran out of deposit. You can’t continue using the API if you haven’t deposit any.
  • tiket.com payment channels: Tiket.com offers diverse payment channel. You can ask user to pay using API (for bank transfer and KlikBCA), or redirect them to our payment gateway (for credit card and BCA KlikPay). You don’t have to put any deposit if you are using this flow of payment.
  • direct contract with tiket.com: If you are a medium to large scale company, we can offer you contracting where we will invoice you bi-weekly.
PS : API server development, has ssl error when use HTTPS,
so for windows phone developer, we allow to use HTTP for development purpose.

Generate Secret Key and Token

Oke, pertama buatlah sebuah akun dengan meng-click http://www.tiket.com/affiliate
Kemudian masukan semua data-data anda lengkap sehingga ada akan bisa melakukan login pada
Setelah melakukan login, pada bagian API anda akan melihat secret key milik anda yg akan dipakai untuk mendapatkan token yg berfungsi sebagai hak akses anda membaca data dari API yg disediakan.
Secret Key bisa anda lihat pada bagian : API secret key development
Setelah mendapatkan secret key, sekarang proses selanjutnya adalah generate Token. Pada address bar anda, silahkan copas link berikut :
?
1
https://api.master18.tiket.com/apiv1/payexpress?method=getToken&secretkey=DiisiDenganSeretKeyAnda
Pada bagian akhir link diatas, terlihat saya memberi perintah untuk memasukan secret key milik anda. Contoh :
Setelah mengisi scret key yg valid, tekan enter / proses. Anda kemudian akan mendapatkan return data TOKEN anda. Balasan yg didapat kira-kira seperti ini :
Bentuk XML :
?
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
<tiket>
    <output_type>xml</output_type>
    <diagnostic>
        <elapstime>0.1385</elapstime>
        <memoryusage>4.49MB</memoryusage>
        <status>200</status>
        <lang>en</lang>
        <currency>IDR</currency>
    </diagnostic>
    <token>38d1996c567c688e1b285f464a12ea83</token>
</tiket>
Bentuk JSON :
?
1
{"output_type":"json","diagnostic":{"elapstime":"0.1201","memoryusage":"4.46MB","status":"200","lang":"en","currency":"IDR"},"token":"38d1996c567c688e1b285f464a12ea83"}
Biasanya sih dalam bentuk array, tapi bisa anda lihat token-nya seperti pada contoh : "token":"38d1996c567c688e1b285f464a12ea83".
Sampai disini langkah anda mendapatkan token sudah selesai.

Menggunakan API

Okeh, pada proses ini kita akan menggunakan API yg disediakan. Pertama pelajari dalam-dalam dokumentasi yg diberikan oleh tiket.com sendiri
Disitu terpampang dengan jelas cara penggunaannya. Dan saya akan mencoba menggunakan API itu untuk membuat sebuah proses secara dinamis dengan menggunakan bantuan jQuery untuk proses pembacaannya. Dengan jQuery, semua pekerjaan akan menjadi lebih mudah.
Note :
Bagi yg belum mengenal jQuery silahkan pelajari di om google atau semua referensi lainnya. Karena saya tidak akan membahas tentang cara menggunakan jQuery dan apa maksudnya
Buatlah sebuah file dengan nama index.html dan letakan dalam folder xampp anda.
?
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84
85
<html>
<head></head>
<body>
<script src="jquery-1.9.1.js"></script>
<script>
$(document).ready(function() {
    $('#submit').click(function(event) {
        $('#result').html('Proses Pengambilan Data . . .');
        var FormData = $('#FormTiket').serialize();
        event.preventDefault();
        $.ajax({
            type : "GET",
            url:'http://www.situs.com/tiket.php',
            data: FormData,
            cache: false,
            dataType: "jsonp",
            success:function(data){
                    if(data==''){
                        $('#result').empty();
                        $('#result').html('Maaf, data tidak ada untuk rute ini.');
                    }else{
                        $('#result').empty();
                        var div = $("#result");
                        for(var i=0; i<data[0].departures.result.length;i++){                       
                            div.append("Flight ID : "+data[0].departures.result[i].flight_id+"<br>");div.append("Nama Airlines : "+data[0].departures.result[i].airlines_name+"<br>");div.append("No. Penerbangan : "+data[0].departures.result[i].flight_number+"<br>");div.append("Harga Tiket : "+data[0].departures.result[i].price_value+"<br>");div.append("Jam Berangkat : "+data[0].departures.result[i].simple_departure_time+"<br>");div.append("Jam Tiba : "+data[0].departures.result[i].simple_arrival_time+"<br>");div.append("Durasi Perjalanan : "+data[0].departures.result[i].duration+"<br>");div.append("Gambar : "+data[0].departures.result[i].image+"<br>");div.append("<hr>");           
                        }  
                    }
                }
        })
    });
});
</script>
<form id="FormTiket" name="FormTiket">
<table>
    <tr>
        <td>Kota Asal</td>
        <td>:</td>
        <td>
        <select id="asal" name="asal">
            <option value="CGK">Jakarta</option>
            <option value="BTH">Batam</option>
            <option value="DPS">Denpasar</option>
         </select>
        </td>
    </tr>
    <tr>
        <td>Kota Tujuan</td>
        <td>:</td>
        <td>
        <select id="tujuan" name="tujuan">
            <option value="DPS">Denpasar</option>
            <option value="AMQ">Ambon</option>
            <option value="BPN">Balikpapan</option>
         </select>
        </td>
    </tr>
    <tr>
        <td>Tanggal</td>
        <td>:</td>
        <td>
        <select id="tanggal" name="tanggal">
            <option value="2013-04-01">01-04-2013</option>
            <option value="2013-04-02">02-04-2013</option>
            <option value="2013-04-03">03-04-2013</option>
            <option value="2013-04-04">04-04-2013</option>
            <option value="2013-04-05">05-04-2013</option>
            <option value="2013-04-06">06-04-2013</option>
         </select>
        </td>
    </tr>
    <tr>
        <td>Proses</td>
        <td>:</td>
        <td>
        <input type="submit" id="submit" name="submit" value="Cek">
        </td>
    </tr>
</table>
</form>
<hr>
<div id="result">
 
</div>
</body>
</html>
Seperti terlihat pada script diatas, saya meng-include-kan engine utama jQuery pada bagian
?
1
<script src="jquery-1.9.1.js"></script>
Diharapkan anda bisa melihat dan menginclude-kan sendiri file jquery tersebut di folder xampp anda. Oke, setelah itu buat lagi sebuah file pada server anda dengan nama tiket.php dan isikan :
?
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
<?php
$Asal       = $_GET['asal'];
$Tujuan     = $_GET['tujuan'];
$Tanggal    = $_GET['tanggal'];
$Token      = ""; //Isi Token Anda Disini
 
$Data = file_get_contents("https://api.master18.tiket.com/search/flight?d=".$Asal."&a=".$Tujuan."&date=".$Tanggal."&adult=1&child=0&infant=0&ret_date=&token=".$Token."&output=json");
 
$Proses2 = json_decode($Data);
 
$array = array();
$array[] = (object)$Proses2;
 
if ($_GET['callback']) {
        echo $_GET['callback'] . '('.json_encode($array).')';
    }else{
        echo '{"items":'. json_encode($array) .'}';
    }
?>
Diatas anda dapat melihat perintah saya untuk mengisikan TOKEN yg sebelumnya anda buat pada bagian awal tutorial ini. Dan arahkan URL pada jQuery anda agar sesuai dengan PATH server anda.
Hmmm...setelah saya mencobanya dan hasilnya adalah :

Langkah 1 [Tampilan Awal]

Langkah 2 [Ketika Tombol Cek Di Klik]

Langkah 3 [Hasilnya]

Script diatas bisa anda manfaatkan untuk aplikasi yg canggih dan tentunya mendapatkan pemasukan..:)


Demikianlah Artikel Membaca API Tiket.com

Sekianlah artikel Membaca API Tiket.com kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Membaca API Tiket.com dengan alamat link https://ilmutentanginternet.blogspot.com/2015/12/membaca-api-tiketcom.html

1 Response to "Membaca API Tiket.com"